Joss Stone terlibat dengan kampanye People for the Ethical Treatment of Animals (PETA). Joss pun berpose bugil demi penyelamatan hewan.
Di sesi pemotretan itu, Joss berpose berbaring di atas bendera Inggris tanpa mengenakan pakaian. Tujuannya untuk mengkritik penggunaan bulu beruang hitam pada aksesoris pengawal ratu Inggris.
Kampanye tersebut akan diluncurkan tahun ini. Ini bukan pertama kalinya pelantun You Had Me itu terlibat kampanye PETA. Pada 2007 lalu, ia pernah menjadi model iklan PETA untuk kampanye vegetarian.
Sumber >> http://wagiah.blogspot.com








0 komentar:
Posting Komentar